Find Us On Facebook

Perbuatan BerDosa yang sering di lakukan di dalam Masjid


- Berbicara di dalam Masjid

Tahukah anda, berbicara di dalam masjid sangat lah fatal konsekuensi nya, yaitu :
"Barang siapa berbicara di dalam Masjid, Tidak di terima amalan nya, mulai dari saat ia bicara sampai dengan 40 tahun ke depan.

Namun, Hukum ini tidak berlaku untuk orang yang berbicara perkara akhirat dan beberapa sebab lainnya yang membolehkan berbicara di dalam masjid.

- Mengotori Masjid

Mengotori Masjid ini dalam arti yang luas, tidak hanya dengan meletak sampah atau sebagainya.
Tapi juga mencakup :
® melenjatuhkan sehelai rambut / bulu ke lantai masjid

® memukul nyamuk dan bangkainya tidak di buang ke luar, fatal nya lagi darah nya menempel di dalam masjid

® sehelai benang yang kita urai dari pakaian, kemudian kita biarkan di dalam masjid.

- Menghidupkan MP3 (Music)

Biasa nya ini di lakukan oleh para remaja. sungguh sangat tidak beretika, Rumah Allah yang di peruntukkan untuk ibadah, namun di nodai dengan menghidupkan MP3 (Music) yang sudah jelas tertulis di dalam Kitab Ianatutalibin jilid 1 dosa hukum nya.

Bahkan, jika kita Melegalkan hal tersebut, KAFIR Hukum nya.

Posting Komentar

0 Komentar